Ketika Fajar Sejarah Indonesia

Kepulauan Indonesia tentunya terletak pada jalur laut utama antara Asia bagian timur dan selatan. Dalam wilayah antara seperti ini, dengan sendirinya bisa diperkirakan akan terdapat populasi yang terdiri atas beragam ras. Dimana campuran rasial di Hindia sangat menarik karena kebetulan tiga ras utama umat manusia terdiam dibenua-benua sekitarnya.

Kerumitan mengenai problem rasial dalam gugusan pulau itu tentunya tidak diragukan bahwa Jawa harus dianggap tempat tinggal yang merupakan salah satu ras manusia yang paling awal. Pada 1890, dimana Dr. Eugene Dubois menemukan sisa-sisa sebuah kerangka yang tampaknya tidak dapat dikalasifikasikan.

Kemudian, ada penemuan baru berdasarkan terjadi di sekitar Surakarta di Jawa Tengah, dimana penemuan itu ternyata sangat penting bagi antropologi dan biologi pada umumnya. Tapi, tidak bearti bagi sejarah Indonesia.

Orang-orang Indonesia zaman purba adalah keturunan imigran dari benua Asia, dimana zaman pithecanthropus dan tibanya para imigran mungkin ada sepanjang waktu ribuan abad. Sementara, beberapa ratus Bahasa dipercakapkan di Kepulauan Indonesia, dan seringkali beberapa Bahasa dipakai di satu pulau kecil.

0 comments

Recent Posts Widget
close